Kehadiran John Herdman sebagai pelatih kepala Timnas Indonesia membuka babak baru dalam mimpi lama sepak bola nasional: tampil di Piala Dunia. Rekam jejaknya membawa Kanada lolos ke Piala Dunia 2022—setelah absen sejak 1986—menjadi modal psikologis sekaligus alasan utama PSSI menaruh harapan besar. Namun pertanyaannya, sejauh mana peluang Herdman merealisasikan ambisi itu … [Selengkapnya ...] about John Herdman dan Jalan Panjang Garuda ke Piala Dunia



