Jakarta (Trigger.id) - Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mengapresiasi kesiapan TNI-AD dalam menghadapi pemilu sekaligus menegaskan, TNI dan Polri memegang peran yang sangat penting dalam menciptakan Pemilu 2024 yang damai dan bahagia. Selain sebagai garda terdepan dalam menjaga keamanan dan ketertiban dalam pelaksanaan Pemilu, netralitas anggota TNI dan Polri harus … [Selengkapnya ...] about Demi Pemilu Damai, Ketua MPR: Netralitas TNI-Polri Mutlak Diperlukan