Surabaya (Trigger.id) - Sekitar 100 pedagang kuliner dari Sentra Wisata Kuliner (SWK) menerima sosialisasi pentingnya makanan sehat dan halal, yang dilakukan Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya bersama Balai Besar Pengawasan Obat dan Makanan (BBPOM) Kota Surabaya. Sosialisasi dan pengecekan sampel makanan terhadap 100 pedagang tersebut digelar di Convention Hall lantai 4 Gedung … [Selengkapnya ...] about Pemkot Surabaya bersama BBPOM Lakukan Uji Sampel Makanan Pedagang SWK