Jakarta (Trigger.id) - Pemerintah Indonesia dan Malaysia telah menandatangani penyataan bersama terkait implementasi nota kesepahaman tentang penempatan dan pelindungan pekerja migran Indonesia sektor domestik di Malaysia dan berencana membuka kembali penempatan ke "Negeri Jiran" itu pada Agustus 2022. Menurut keterangan tertulis Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) yang … [Selengkapnya ...] about Per Agustus 2022, Indonesia Kembali Kirim PMI Sektor Domestik ke Malaysia
Arsip untuk 30 Juli 2022
Tahun Baru Islam, Momentum Hijrah dari Keterpurukan Akibat Pandemi
Surabaya (Trigger.id) - Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa mengatakan bahwa Peringatan Tahun Baru Islam 1444H hendaknya menjadi momentum bagi masyarakat Jatim untuk hijrah dari keterpurukan akibat pandemi Covid-19 ke medan harapan baru semangat baru dan sukses baru. Selain itu, lanjut dia, sebagai ajang introspeksi diri agar bisa lebih baik lagi ke … [Selengkapnya ...] about Tahun Baru Islam, Momentum Hijrah dari Keterpurukan Akibat Pandemi
Porwanas Sarana Promosi Wisata Dan Gairahkan Ekonomi Jatim
Surabaya (Trigger.id) – Gelaran Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) yang akan berlangsung di Malang Raya pada November 2022 mendatang bisa menjadi ajang promosi wisata untuk menggairahkan ekonomi Jawa Timur.Pemikiran ini mengemuka saat audiensi pengurus PWI Jawa Timur dengan Ketua DPRD Jatim Kusnadi, di Gedung DPRD Jl Indrapura, Jumat (29/7).DPRD Jawa Timur mendukung … [Selengkapnya ...] about Porwanas Sarana Promosi Wisata Dan Gairahkan Ekonomi Jatim
MU Belum Temukan Solusi Untuk Ronaldo
Surabaya (Trigger.id) - Sampai saat ini Manchester United atau MU belum juga menemukan solusi yang tepat menghadapi rencana kepergian Cristiano Ronaldo. Pertemuan yang berlangsung di Carrington baru-baru ini juga menemui jalan buntu. Padahal pembicaraan telah melibatkan Sir Alex Ferguson, mantan manejer MU yang dihormati CR7. Sikap Ronaldo tidak berubah. Pemain asal … [Selengkapnya ...] about MU Belum Temukan Solusi Untuk Ronaldo
IDI: Pemerintah Harus Konsisten Genjot Vaksin Booster Untuk Masyarakat
Jakarta (Trigger.id) - Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI) meminta pemerintah tetap konsisten dan fokus mencapai target pemberian vaksin Covid-19 booster atau dosis ketiga kepada masyarakat umum. "IDI juga meminta pemerintah tetap mendorong vaksinasi booster atau dosis ketiga bagi masyarakat agar kekebalan komunitas tercapai," kata Ketua Umum PB IDI M. … [Selengkapnya ...] about IDI: Pemerintah Harus Konsisten Genjot Vaksin Booster Untuk Masyarakat