Setelah hampir dua dekade saling sindir di depan publik, dua ikon musik dunia—Madonna dan Elton John—akhirnya berdamai. Kabar menggembirakan ini diumumkan langsung oleh Madonna melalui unggahan di akun Instagram resminya pada Senin (7/4), dengan sebuah foto kebersamaan keduanya di belakang panggung acara “Saturday Night Live” (SNL) yang menampilkan Elton John sebagai bintang … [Selengkapnya ...] about Madonna dan Elton John Akhiri Perseteruan Panjang