Jakarta (Trigger.id) - Riset terbaru menunjukkan, merek kecantikan lokal menguasai pasar e-dagang (e-commerce) Indonesia. "Brand lokal mampu menguasai pangsa pasar produk kecantikan di beberapa kategori. Yang terkuat adalah di kategori skin care dan body care," ujar Director Insignia Richard Ho melalui keterangannya, dikutip Kantor Berita Antara, Jumat (27/5/2022). Ho … [Selengkapnya ...] about Riset: Merek Produk Kecantikan Lokal Kuasai E-Commerce Indonesia