Mojokerto (Trigger.id)- Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa meluncurkan Grab OPOP (One Pesantren One Product) Mart Amanatul Ummah, di Kampus Institut KH Abdul Chalim Pacet, Kabupaten Mojokerto, Senin (11/4/2022) malam. Peluncuran Grab OPOP Mart ini merupakan bentuk nyata upaya Pemprov Jatim dalam pengembangan pemberdayaan ekonomi berbasis ekonomi pesantren. Tidak … [Selengkapnya ...] about Aplikasi Grab OPOP Mart Jadi Pioneer Market Place Berbasis Pesantren Pertama di Indonesia