Surabaya (Trigger.id) - Pemerintah Arab Saudi, melalui Kementerian Haji dan Umrah, mengumumkan penghentian sementara penerbitan visa umrah melalui aplikasi Nusuk mulai 23 Mei 2024 atau 15 Zulkaidah 1445 H. Kebijakan ini akan berlangsung selama satu bulan dan bertujuan untuk memberikan kelancaran bagi jemaah haji yang mulai berdatangan ke Makkah dari berbagai negara. … [Selengkapnya ...] about Arab Saudi Hentikan Sementara Penerbitan Visa Umrah Selama Musim Haji