Jakarta (Trigger.id) - Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) memerintahkan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno untuk menyiapkan promosi destinasi pariwisata di Aceh dan Sumatera Utara (Sumut) yang akan menjadi tuan rumah Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Tahun 2024. Hal tersebut disampaikan Presiden Joko Widodo saat memimpin rapat terbatas (ratas), … [Selengkapnya ...] about Jelang PON XXI, Presiden Minta Menparekraf Siapkan Promosi Pariwisata Aceh-Sumut