Jakarta (Trigger.id) - Ditjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kementerian Agama memperpanjang masa pelunasan Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) jemaah reguler hingga 23 Februari 2024. Sebelumnya, masa pelunasan Tahap I Bipih 1445 H sudah dibuka sejak 10 Januari 2024. Proses ini awalnya terjadwal akan ditutup pada 12 Februari 2024. “Setelah melihat progres pelunasan … [Selengkapnya ...] about Pelunasan Biaya Haji Tahap I Diperpanjang Hingga 23 Februari 2024