Trigger Update
Inter Milan Raih Kemenangan atas Hellas Verona, Fiorentina Kembali Tumbang di Kandang
Pemain dan staf Inter Milan merayakan keberhasilan mereka mengalahkan Hellas Verona dengan skor 2-1. Foto: ANT. Jakarta (Trigger.id) — Inter Milan sukses mengamankan tiga poin usai mengalahkan Hellas Verona, sementara Fiorentina gagal memetik hasil positif setelah dikalahkan Lecce pada lanjutan pekan ke-10 Liga Italia yang berlangsung Minggu waktu setempat. Bertanding di Stadion Marcantonio Bentegodi, Verona,…
Selengkapnya Inter Milan Raih Kemenangan atas Hellas Verona, Fiorentina Kembali Tumbang di Kandang
Lembaga Wakaf MUI Bentuk Manajemen Pengelola Wisata Halal di Danau Maninjau
Lembaga Wakaf MUI Bentuk Manajemen Pengelola Wisata Halal di Danau Maninjau. Foto: Package Padang Sungai Batang (Trigger.id) — Lembaga Wakaf Majelis Ulama Indonesia (LWMUI) resmi membentuk tim manajemen untuk mengelola aset wakaf produktif di kawasan Danau Maninjau, Sungai Batang, Kecamatan Tanjungraya, Kabupaten Agam, Sumatra Barat. Aset tersebut berupa rumah gadang dan fasilitas pendukung yang berada…
Selengkapnya Lembaga Wakaf MUI Bentuk Manajemen Pengelola Wisata Halal di Danau Maninjau
Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen Liga Inggris, Manchester City Tempel Ketat
Jakarta (Trigger.id) – Arsenal masih memimpin klasemen sementara Liga Inggris hingga pekan ke-10, setelah meraih kemenangan penting dan mengumpulkan total 25 poin dari 10 laga. The Gunners menjaga posisi teratas usai membungkam Burnley 2-0 di Stadion Turf Moor, Sabtu waktu setempat. Kemenangan tersebut membuat tim asuhan Mikel Arteta unggul enam poin dari Manchester City yang…
Selengkapnya Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen Liga Inggris, Manchester City Tempel Ketat
Tiga Tokoh Indonesia Serukan Perdamaian Dunia di Forum Global Roma
Tiga Tokoh Indonesia Serukan Perdamaian Dunia di Forum Global Roma. Foto: ANT/Jusuf Kalla Jakarta (Trigger.id) – Tiga tokoh bangsa Indonesia, yakni Jusuf Kalla, Nasaruddin Umar, dan Arsjad Rasjid, tampil menyuarakan pentingnya perdamaian dunia dalam forum Daring Peace – International Meeting for Peace 2025 di Roma, Italia, Senin (27/10). Ketiganya menyampaikan sudut pandang berbeda namun saling…
Selengkapnya Tiga Tokoh Indonesia Serukan Perdamaian Dunia di Forum Global Roma
Tjangkroekan Djoeang Hadirkan Kuliner Langka Nasi Osek hingga Sego Sadukan di Tugu Pahlawan
Tjangkroekan Djoeang. Foto: Humas Pemkot Surabaya Surabaya (Trigger.id) — Pemerintah Kota Surabaya resmi membuka rangkaian Surabaya Heroic Days 2025 dengan gelaran unik bertajuk Tjangkroekan Djoeang di Halaman Tugu Pahlawan, 31 Oktober–1 November 2025. Acara ini menghadirkan suasana nongkrong khas Arek-Arek Suroboyo dengan nuansa tempo dulu yang kental, lengkap dengan konsep lesehan, dekorasi jadul, dan pasar…
Mbappe Borong Dua Gol, Real Madrid Tekuk Valencia 4-0
Kylian Mbappe tampil gemilang dengan mencetak dua gol saat Real Madrid menundukkan Valencia 4-0. Foto: BeIN Sport Surabaya (Trigger.id) — Kylian Mbappe tampil gemilang dengan mencetak dua gol saat Real Madrid menundukkan Valencia 4-0 pada lanjutan Liga Spanyol 2025/2026 di Stadion Santiago Bernabeu, Minggu dini hari WIB. Mengutip informasi dari laman resmi Liga Spanyol, Mbappe…
Selengkapnya Mbappe Borong Dua Gol, Real Madrid Tekuk Valencia 4-0
Arsenal Mantapkan Posisi di Puncak Klasemen Usai Kalahkan Burnley 2-0
Surabaya (Trigger.id) – Arsenal semakin kokoh di puncak klasemen Liga Inggris 2025/2026 setelah meraih kemenangan meyakinkan 2-0 atas Burnley dalam laga pekan ke-10 di Stadion Turf Moor, Sabtu (1/11) malam WIB. Dua gol The Gunners masing-masing dicetak Viktor Gyokeres pada menit ke-14 dan Declan Rice di menit ke-35. Hasil ini membawa tim asuhan Mikel Arteta…
Selengkapnya Arsenal Mantapkan Posisi di Puncak Klasemen Usai Kalahkan Burnley 2-0
Menkomdigi Ungkap Game Online Disusupi Jaringan Teroris, Orang Tua Diimbau Waspada
Game Online Disusupi Jaringan Teroris. Foto: Google Play Jakarta (Trigger.id) — Meutya Hafid selaku Menteri Komunikasi dan Digital Republik Indonesia (Menkomdigi) menyampaikan bahwa terdapat setidaknya satu gim daring di Indonesia yang telah disusupi jaringan terorisme sebagai salah satu kanal perekrutan anggota baru, termasuk di kalangan anak-anak dan remaja. Meskipun ia tidak menyebut secara spesifik judul…
Selengkapnya Menkomdigi Ungkap Game Online Disusupi Jaringan Teroris, Orang Tua Diimbau Waspada
Chivu Siapkan Rotasi Skuad Inter Hadapi Hellas Verona
Surabaya (Trigger.id) – Pelatih Inter Milan, Cristian Chivu, dilaporkan akan melakukan rotasi pemain saat timnya bertandang ke markas Hellas Verona pada lanjutan Serie A akhir pekan ini. Menurut Sky Sport Italia, setidaknya tiga perubahan akan dilakukan dari skuad yang sebelumnya meraih kemenangan atas Fiorentina. Rotasi tersebut dilakukan untuk menjaga kebugaran para pemain di tengah jadwal…
Selengkapnya Chivu Siapkan Rotasi Skuad Inter Hadapi Hellas Verona
Saudi Perpendek Masa Berlaku Visa Umrah Jadi 1 Bulan
Surabaya (Trigger.id) – Pemerintah Arab Saudi resmi memperpendek masa berlaku visa umrah bagi jemaah internasional. Jika sebelumnya visa tersebut berlaku selama tiga bulan, kini masa berlakunya hanya satu bulan sejak tanggal diterbitkan. Kebijakan ini tidak mengubah durasi izin tinggal di Arab Saudi. Jemaah tetap diperbolehkan berada di Tanah Suci hingga tiga bulan setelah kedatangan. Ketentuan…
Selengkapnya Saudi Perpendek Masa Berlaku Visa Umrah Jadi 1 Bulan












