Tangerang (Trigger.id) - Kementerian Agama menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada jemaah haji Indonesia yang patuh pada aturan, tertib dan disiplin selama menjalani prosesi penyelenggaraan haji 1445 H/2024 M di Arab Saudi. Hal ini kata Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Hilman Latief seusai kembali ke Tanah Air bersama jajarannya di Bandara Soekarno-Hatta, … [Selengkapnya ...] about Pelaksanaan Haji Tertib dan Lancar, Kemenag Apresiasi Jemaah Haji Indonesia
dirjen phu hilman latief
KBIHU Diminta Komitmen Dukung Kebijakan Haji Ramah Lansia
Jakarta (Trigger.id) - Direktur Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Hilman Latief mengatakan bahwa Kelompok Bimbingan Ibadah Haji dan Umrah (KBIHU) adalah mitra strategis pemerintah dalam membina jemaah haji. Kemitraan itu harus diaktualisasikan dalam bentuk komitmen layanan KBIHU yang senafas dengan kebijakan pemerintah. Pesan ini ditegaskan Dirjen PHU saat … [Selengkapnya ...] about KBIHU Diminta Komitmen Dukung Kebijakan Haji Ramah Lansia
Kemenag Segera Buka Seleksi Tenaga Pendukung PPIH Arab Saudi 2024
Jakarta (Trigger.id) - Kementerian Agama akan segera menggelar seleksi untuk tenaga pendukung Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi 1445 H/2024 M. Skema penyelenggaraan seleksi ini dibahas bersama dalam Rapat Koordinasi Rekrutmen Tanag Pendukung PPIH Arab Saudi 1445 H/2024 M. “Kita akan segera laksanakan seleksi Tenaga Pendukung PPIH Arab Saudi. Insya Allah … [Selengkapnya ...] about Kemenag Segera Buka Seleksi Tenaga Pendukung PPIH Arab Saudi 2024
40 Jemaah Gagal Berhaji, Ini Dalih Kementerian Agama
Makkah (Trigger.id) - Direktur Jendral Haji dan Umrah Kementerian Agama (Kemenag) Hilman Latief memastikan sebanyak 46 calon haji furoda asal Indonesia ketahuan menggunakan visa furoda tidak resmi dari Malaysia dan Singapura. Saat ini mereka dipastikan sudah dipulangkan kembali ke tanah air. Haji furoda adalah pelaksanaan haji memanfaatkan visa mujamalah yang didapat … [Selengkapnya ...] about 40 Jemaah Gagal Berhaji, Ini Dalih Kementerian Agama