Surabaya (Trigger.id) — Penyelenggaraan ibadah haji tahun 2025 menuai sorotan tajam dari Komisi VIII DPR RI. Sejumlah permasalahan mencuat, mulai dari kenaikan biaya haji yang membebani jamaah, hingga kualitas pelayanan yang dinilai belum optimal. Anggota Komisi VIII DPR RI, Maman Imanulhaq, mengkritik usulan Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) 2025 sebesar Rp93,39 juta, … [Selengkapnya ...] about Carut-Marut Penyelenggaraan Haji 2025, Komisi VIII DPR Desak Perbaikan Menyeluruh
Komisi VIII DPR
Komisi VIII DPR: Masalah Syarikah hingga haji nonkuota harus dievaluasi
Jakarta (Trigger.id) - Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI Singgih Januratmoko mengatakan bahwa layanan syarikah (perusahaan pelayanan haji) dan masalah perlindungan jamaah haji nonkuota harus dievaluasi untuk penyusunan Undang-Undang Haji. Menurut ia, hingga saat ini pemerintah belum dapat menjamin perlindungan bagi jamaah haji yang berangkat melalui jalur visa … [Selengkapnya ...] about Komisi VIII DPR: Masalah Syarikah hingga haji nonkuota harus dievaluasi