Masyarakat Indonesia akan menyambut Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) secara serentak pada (27/11/2024) mendatang. Momen ini menjadi ajang kontestasi bagi para calon gubernur, bupati, walikota, serta pasangan wakil mereka. Menariknya, pada Pilkada Provinsi Jawa Timur (Jatim) kali ini, seluruh kandidat calon gubernur merupakan tokoh perempuan, yakni Khofifah Indar Parawansa, Tri … [Selengkapnya ...] about Pilkada Jatim 2024, Pertarungan Tiga Srikandi Politik Jawa Timur