Surabaya (Trigger.id) – Carlo Ancelotti dikabarkan akan segera berpisah dengan Real Madrid dan telah menyepakati kontrak untuk menangani tim nasional Brasil mulai Juni mendatang. Informasi ini diungkapkan oleh pakar transfer Eropa, Fabrizio Romano, yang menyebutkan bahwa pelatih asal Italia tersebut akan memimpin Selecao dalam persiapan menuju Piala Dunia 2026 yang akan … [Selengkapnya ...] about Carlo Ancelotti Disebut Bakal Tinggalkan Real Madrid dan Tangani Timnas Brasil
Arsip untuk April 2025
Mengungkap ‘Hand Grip Strength’ Sebagai Indikator Kesehatan
Surabaya (Trigger.id) - Dalam beberapa tahun terakhir, peran kekuatan cengkraman tangan, Hand Grip Strength (HGS) sebagai tanda vital potensial telah mendapat perhatian yang signifikan di bidang medis dan kesehatan. Secara tradisional, tanda vital—seperti nadi, tekanan darah, suhu tubuh, dan laju pernapasan—merupakan indikator penting kesehatan seseorang. Namun, ada semakin … [Selengkapnya ...] about Mengungkap ‘Hand Grip Strength’ Sebagai Indikator Kesehatan
Deretan Legenda Musik Masuk Rock & Roll Hall of Fame 2025: Cyndi Lauper, Outkast, hingga The White Stripes
Surabaya (Trigger.id) - Rock & Roll Hall of Fame Foundation resmi mengumumkan daftar musisi yang akan dilantik pada tahun 2025, menampilkan deretan nama besar yang telah membentuk lanskap musik dunia. Pengumuman ini disampaikan secara langsung oleh Ryan Seacrest dalam episode spesial Rock & Roll Hall of Fame di ajang American Idol pada Minggu malam, menghadirkan momen … [Selengkapnya ...] about Deretan Legenda Musik Masuk Rock & Roll Hall of Fame 2025: Cyndi Lauper, Outkast, hingga The White Stripes
Penetapan 30 April sebagai Hari Jazz Internasional Berkat Inisiasi Herbie Hancock
Surabaya (Trigger.id) - Hari Jazz Internasional atau International Jazz Day yang diperingati setiap 30 April adalah salah satu momen penting dunia untuk merayakan musik jazz sebagai kekuatan pemersatu umat manusia, memperkuat perdamaian, dialog antarbudaya, dan saling pengertian. Penetapan hari istimewa ini tidak lepas dari peran besar seorang legenda jazz dunia, Herbie … [Selengkapnya ...] about Penetapan 30 April sebagai Hari Jazz Internasional Berkat Inisiasi Herbie Hancock
Liga Italia, Inter Milan Tumbang dari Roma, Napoli Mantap di Puncak Klasemen Serie A
Surabaya (Trigger.id) – Persaingan menuju gelar juara Liga Italia 2024/25 semakin memanas setelah Inter Milan harus menyerah 0-1 dari tamunya, AS Roma, dalam laga pekan ke-34 di Stadion Giuseppe Meazza pada Minggu malam WIB. Gol tunggal kemenangan Roma dicetak oleh Matias Soule pada babak pertama. Hasil ini membuat Inter harus rela turun ke posisi kedua klasemen dengan … [Selengkapnya ...] about Liga Italia, Inter Milan Tumbang dari Roma, Napoli Mantap di Puncak Klasemen Serie A