Surabaya (Trigger.id) - Selain di kawasan Skate & BMX Park Kalimas, Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya juga tengah melakukan revitalisasi skatepark yang berada di dalam area Taman Bungkul Surabaya. Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi mengatakan bahwa ada dua area skatepark yang direvitalisasi oleh Pemkot Surabaya, yakni di area Taman Bungkul dan Skate & BMX Park Kalimas … [Selengkapnya ...] about Pemkot Surabaya Siapkan Skatepark Area Indoor Berskala Internasional di Hitech Mall