Surabaya (Trigger.id) - Harapan timnas Indonesia untuk mencetak sejarah di Piala Asia dengan melenggang ke babak 16 besar untuk pertama kalinya masih terbuka meskipun kalah 1-3 dari Jepang pada laga pamungkas Grup D Piala Asia 2023 Qatar di Stadion Jassim bin Hamad, Doha, Rabu (24/1/2024). Mengutip ANTARA, Akibat kekalahan tersebut, Indonesia menyelesaikan Grup D dengan … [Selengkapnya ...] about Harapan Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia Masih Terbuka